Apa Warna dari Logo Tokopedia

apa warna dari logo Tokopedia

Marketplace menjadi booming sejak pandemi. Nilai transaksinya bisa mencapai 600 miliar Rupiah lebih. Dengan jumlah pengguna mencapai sekitar 200 juta an orang. Salah satunya adalah Tokopedia. Marketplace dengan ciri khas warna dan logonya yang unik. Tahukah Anda bahwa kini TikTok Shop gabung Tokopedia? Sehingga makin banyak jumlah penjual maupun jumlah pembeli di Tokopedia. Berikut ini pembahasan mengenai apa warna dari logo Tokopedia itu. Beserta makna filosofi di sebaliknya.

Apa Warna dari Logo Tokopedia

Jika marketplace lain memilih warna berbeda. Dalam hal ini seperti Bukalapak dengan dominan warna merahnya, atau Shopee dengan ciri khas warna orangenya, atau Blibli dengan keunikan warna biru nya, maka Tokopedia memiliki ciri khas dengan warna hijau. Tokopedia yang berdiri sejak tanggal 17 Agustus 2007 selalu konsisten memilih warna hijau sebagai identitas unik nya.

Apa Warna dari Logo Tokopedia dan Karakter Maskot nya

Selain didominasi warna hijau, pada tema layout dan tulisan kata Tokopedia, maka ciri khas lainnya adalah pada maskotnya. Maskot Tokopedia adalah berupa gambar burung hantu pada tas belanja warna hijau.

Apa Warna dari Logo Tokopedia dan Makna serta Filosofinya

Warna hijau yang dipilih menjadi warna dominan Tokopedia tidak sembarangan dipilih. Warna tersebut merupakan Identitas Tokopedia Warna yang ada pada logo juga layout hingga maskot juga tulisan Tokopedia bukan hanya sekadar unsur estetika. Namun juga merupakan simbol dari nilai-nilai serta identitas karakteristik khas perusahaan.

Artikel Lainnya  Mudah dan Cepat! Cara Melihat eMail Instagram yang Terdaftar pada Akun Anda

Penggunaan warna yang tepat akan bisa memperkuat hubungan emosional dengan pelanggan serta membentuk identitas merk yang kuat, juga mengandung makna filosofi tertentu di sebaliknya. Warna logo  yang juga dominan pada Tokopedia itu adalah elemen kunci untuk merepresentasikan platform e commerce terkemuka di Indonesia, yang juga merambah hingga ke Asia Tenggara.

Warna hijau tua khas Tokopedia ini mencerminkan kesegaran, dan pertumbuhan, serta keamanan. Suatu nilai yang ingin disampaikan pada para pelanggan. Kombinasi hijau yang cerah serta gelap mengandung makna kepercayaan, dan aman, serta semangat inovasi dalam memberikan layanan yang terbaik bagi para pelanggan. Warna hijau juga lambang pertumbuhan, dan kemakmuran.

Pada lampu lalu lintas warna hijau menandakan go atau terus berjalan maju. Warna hijau juga diasosiasikan dengan uang dan kekayaan, seperti pada ungkapan mata hijau.

Apa Warna dari Logo Tokopedia dan Makna Maskot nya

Maskot Tokopedia merupakan perpaduan antara Burung Hantu dan kantong belanja dalam warna hijau tua. Burung hantu dikenal akan kepandaiannya, serta bijaksana, juga sebagai burung dengan kepala yang mampu melihat ke segala penjuru arah.

Tokopedia ingin menjadi marketplace penghubung, tempat bertemunya antara pembeli dan penjual, yang tidak memihak siapapun dan mampu mengenali permasalahan yang ada secara bijak lalu menengahinya dengan secara adil dari segala aspek juga pihak.

Guna menciptakan suatu marketplace yang aman dan nyaman. Sedangkan kantong belanja menjadi harapan Tokopedia agar dapat menjadi one stop solution shopping bagi para pelanggannya.

Itulah warna dan makna filosofis dari logo Tokopedia.

Facebook
Twitter
LinkedIn
Pinterest

Leave a Reply

Your email address will not be published.

Layanan Kami
×

Mulai Percakapan

Halo! Klik Admin kami untuk chat langsung via Whatsapp.

×